Saturday, May 11, 2013

Madrid Curi Satu Poin di Markas Espanyol


Agen bola Real Madrid hanya mampu bermain imbang 1-1 melawan Espanyol dalam laga lanjutan La Liga, Sabtu 11 Mei 2013 (Minggu dinihari WIB). Gonzalo Higuain menyelamatkan Madrid dari kekalahan.

Bertandang ke Cornella El Prat, markas Espanyol, Madrid harus tertinggal lebih dulu lewat gol yang diciptakan Christian Stuani pada menit 23. Memanfaatkan kemelut di depan gawang Madrid, Stuani berhasil membuka keunggulan Madrid. Skor 1-0 untuk keunggulan Espanyol bertahan hingga turun minum.

Di babak kedua, Madrid terus melancarkan serangan untuk menyamakan kedudukan. Hasilnya, di menit 58, Los Galacticos mengubah papan skor menjadi 1-1 lewat tandukan Higuain memanfaatkan umpan tendangan bebas Luca Modric.pasang bola

"Judi bola Memasuki menit akhir, Espanyol harus bermain dengan 10 orang setelah Victor Sanchez di kartu merah pada menit 90+1. Hingga bubar tidak ada gol tercipta. Madrid harus puas mengemas satu poin di laga tandang. Hasil ini membuat Madrid tidak beranjak dari peringkat kedua mengemas 81 poin.

Skor imbang atas Espanyol ini sekaligus memuluskan jalan rival abadi Barcelona (88 poin) merebut mahkota La Liga. Dengan dua pertandingan sisa, sulit bagi Madrid mengejar poin Barcelona. Sementara itu, hasil ini membuat Espanyol harus puas menempati peringkat 11 dengan mengemas 44 poin.taruhan bola

Susunan Pemain
Espanyol:
Francisco Casilla, Hector Moreno, Javi Lopez, Joan Capdevila, Diego Colotto, Victor Sanchez, Juan Forlin, Christian Stuani, Verdu (Simao), Mubarak Wakaso (Raul Baena), Sergio Garcia

Real Madrid: Diego Lopez, Raphael Varane (Xabi Alonso), Ricardo Carvalho, Raul Albiol, Nacho, Kaka, Michael Essien (Cristiano Ronaldo), Luka Modric, Angel Di Maria, Morata (Karim Benzema), Gonzalo Higuain

No comments:

Post a Comment